Masker Kayu Manis Bisa Bersihkan Jerawat Membandel?

Masker Kayu Manis Bisa Bersihkan Jerawat Membandel?
Masker Kayu Manis Bisa Bersihkan Jerawat Membandel?
Info Kesehatan - Kayu manis paling enak kalau ditambahkan ke kue atau makanan lainnya. Akan tetapi, bagaimana kalau kayu manis diberikan ke wajah? Tentu saja penggunaan kayu manis ini sebagai masker. Seputar Info

Situs metro menuliskan, masker kayu manis bisa untuk antijerawat. Cara pembuatannya pun mudah. Cukup mencampur kayu manis bubuk dengan lemon, sebelum mengoleskannya ke seluruh kulit wajah.

Kayu manis itu termasuk rempah-rempah bersifat antibakteri. Artinya, masker kayu manis dapat membunuh bakteri dan dapat membersihkan kulit.

Beberapa orang yang menggunakan masker kayu manis mengklaim wajah mereka lebih halus, lembut, dan bersinar. Apalagi, kayu manis sangat mudah ditemui di dapur. Ini artinya Anda bisa memperbaiki kulit dengan harga murah.

Ahli perawatan wajah dan perawatan kulit, Andy Millward, menegaskan kayu manis memang memiliki beberapa manfaat, yakni bersifat antimikroba yang dapat membunuh atau menekan mikroba albasia staphylococcus dan candida albasia. Kedua mikroba tersebut dipercayai berperan dalam jerawat. Seputar Info

No comments: